Setelah menerima kunjungan dari UBT, kami menerima kunjungan dari rombongan dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Surabaya. Dalam kunjungan kali ini kami berdiskusi tentang pengelolaan laboratorium yang terpusat seperti laboratorium terpadu universitas negeri malang.